Mendownload aplikasi dari Play Store mungkin adalah
aktivitas yang kerap dilakukan oleh pengguna Android jika ingin mendapatkan
aplikasi. Selain lebih mudah, mendownload aplikasi langsung dari Play Store
juga akan mengurangi risiko keamanan berupa serbuan malware yang menumpang pada
aplikasi yang banyak beredar di toko aplikasi tak resmi.
Akan tetapi, Apa yang harus Anda lakukan jika Play Store yang kerap menjadi andalan tersebut selalu memunculkan pesan error setiap kali kita hendak mendownload aplikasi?
Akan tetapi, Apa yang harus Anda lakukan jika Play Store yang kerap menjadi andalan tersebut selalu memunculkan pesan error setiap kali kita hendak mendownload aplikasi?
Silahkan ikuti langkah berikut;
1. Clear Data dan Cache
• Masuk ke setting->application->manage applications lalu pilih All
• Cari Google Play Store dan sentuh tombol clear data. Tekan Yes untuk melanjutkan
• Selanjutnya sentuh clear cache dan tekan Yes untuk mengkonfirmasi
• Terakhir tekan Uninstall updates dan pilih Yes untuk melanjutkan
• Lakukan pula langkah serupa pada Download manager
2. Periksa ketersediaan Ruang Kosong
- Masuk ke SD Card & Phone storage
- Periksa tuang kosong yang tersisa pada memori internal dengan melihat besaran available space yang tersedia
Coba kamu buka aplikasi selain Play Store, semisal Opera Mini. dan Check bagaimana koneksinya. Jika ingin mengetahui kecepatan internet android kamu kamu bisa memakai aplikasi Speedtest.net
4. Update Play Store
Jika belum berhasil juga, update aplikasi Play Store anda.
Demikian Tips Cara Mengatasi Error Download Dari Play Store Android. Enjoy!!!
This comment has been removed by the author.
ReplyDelete